Cara Menyembunyikan Folder di Laptop atau komputer Windows 10, 8, 7

Folder merupakan sebuah tempat kita menampung file entah itu text, pdf, gambar atau sebagainya agar lebih tertata dan rapi. Biasanya folder digunakan untuk menyimpan file yang sejenis, biar lebih mudah mencarinya saat kita membutuhkannya. Saat membuat folder baru, secara otomatis akan nampak dan dapat dibuka oleh siapa pun yang meminjam laptop atau komputer kita. Jika … Read more

Cara Mematikan Windows Defender di Windows 10 dengan Mudah dan Cepat

Windows Defender merupakan antivirus bawaan dari Windows. Window defender akan mendeteksi setiap virus yangamsuk ke laptop atau komputer kita. Namun terkadang Windows defender juga menjadi sangat mengganggu ketika kita hendak menginstall software crack. Crack merupakan sebuah tindakan pembobolan pada suatu software berbayar agar proses pendaftarannya kita tidak dipungut biaya alias gratis. program crack tersebut dideteksi … Read more

2 Cara Hapus Chromium Browser dengan Mudah dan Cepat

Sebenarnya cara menghapus Chromium Browser sangat mudah untuk dilakukan. Tapi, ada beberapa laporan ke Kalempedia yang mengatakan bahwa meskipun sudah di uninstall (copot/hapus), Chromium masih ada dan bahkan sering aktif dengan sendirinya. Bahkan bukan hanya itu saja. Chromium juga membuat PC atau laptop kita menjadi lambat. Hal ini tentu akan sangat mengganggu, apalagi kalau kamu … Read more

Cara Mengatasi Pesan ‘This Publisher Has Been Blocked from Running Software’ Saat Install Software Pada Windows

Apakah kamu pernah mendapatkan pesan notifikasi seperti ini ‘The publisher has been blocked from running software’ pada saat install software di Windows? Jika iya, kamu berada di tempat yang tepat. Soalnya Kalempedia akan memberikan kamu cara untuk mengatasi hal tersebut. Pesan tersebut bermaksud memberitahu pengguna bahwa publisher telah dilarang untuk berjalan pada sistem. Hal ini … Read more

8 Cara Uninstall Aplikasi di Laptop Mudah dan Dijamin Berhasil 100%

Aplikasi yang tidak berguna dan jarang dipakai hanya akan membuat ruang penyimpanan pada laptop semakin penuh. Hal ini bisa mengakibatkan menurunnya performa laptop. Agar menghindari hal tersebut, alangkah baiknya kita menguninstall aplikasi yang tidak berguna atau yang jarang digunakan dari laptop kita. Selain mencopot semua aplikasi yang jarang dan tidak berguna, sebaiknya kamu juga menghapus … Read more

3 Cara Memperbaiki Flashdisk yang Tidak Terbaca

Flashdisk sudah menjadi kebutuhan yang cukup penting bagi setiap orang, apalagi bagi mereka yang bekerja menggunakan laptop, flashdisk menjadi hal yang sangat penting. Pasalnya, flashdisk merupakan tempat penyimpanan file dan data maka tidak heran jika mereka sangat membutuhkannya. Namun, ada masanya di mana flashdisk mengalami kerusakan sehingga tidak bisa terbaca pada laptop ataupun komputer. Untuk … Read more

Mengembalikan File Yang Terkena Virus Ransomware

Jika file yang ada dalam komputer atau laptop itu terkena virus Ransomware, kamu harus siap untuk membayar menggunakan Bitcoin atau Paypal jika kamu ingin mengembalikan file yang terkena virus Ransomware tersebut. Di sini Kalempedia akan memberikan kamu bagaimana cara membuka file yang terkena virus Ransomware tanpa harus mengeluarkan uang sedikit pun. Tapi alangkah baiknya kamu … Read more